Minggu, 30 Mei 2010

Hati - hati Penipuan

Harap Berhati-hati terhadap penipuan didunia maya. Banyaknya situs - situs yang berhubungan dengan uang di internet menimbulkan keraguan bahkan trauma terhadap interneter pemula yang baru belajar untuk menghasikan tambahan uang lewat internet. Takterkecuali mereka yang sudah master bahkan maasih sering tertipu oleh situs scam.

Himbauan saya, ketika kita ingin memulai bisnis di internet melalui program PTC, PPC, atau apapun, harap pelajari dahulu situs/ website tersebut, coba anda browshing di internet mengenai situs tersebut, atau masuk ke forum online dan tanya mengenai situs tersebut disana hingga anda tau pasti kredibilitas situs tersebut. Ingat jangan mudah percaya terhadap situs - situs yang menjanjikan pendapatan besar secara instan, apalagi jika anda harus membayar sejumlah uang untuk biaya keanggotaan dan lainnya. Kebanyakan jenis situs seperti itu justru hanya menguntungkan pemilik situsnya, dan merugikan kita baik secara materi ataupun waktu yang terbuang percuma. Saran saya bagi anda yang masih pemula, lebih baik ikuti saja situs situs yang free/ geratis, atau dapat langsung mengunjiungi http://peluang-kerja-adsense.blogspot.com apabila sudah mulai meraih penghasilan yang nyata ke rekening anda, barulah mulai beranjak kesitus skala berbayar. Tetapi tetap harus waspada dan mempelajarinya terlebih dulu. Sekian himbauan saya, dan Terima Kasih. Wassalam.

Artikel Terkait



Tidak ada komentar:

Posting Komentar